7 Jenis Flow Meter Industri: Fungsi dan Prinsip Kerjanya

Dalam ekosistem industri modern, flow meter memegang peranan yang jauh lebih besar daripada sekadar alat ukur biasa. Instrumen ini merupakan komponen vital yang menjadi kunci dalam manajemen efisiensi operasional pabrik. Secara definisi, flow meter adalah instrumen yang dirancang untuk mengukur laju aliran fluida dalam jalur perpipaan tertutup. Fluida yang diukur dapat berupa cairan (liquid), gas, […]
Jenis Flow Meter Berdasarkan Prinsip Kerja dan Aplikasinya

Prinsip Kerja Flow Meter Berdar model dan desain, flowmeter mempunyai banyak jenis dimana cara kerjanya disesuaikan. Prinsip kerja flow meter ada yang berdar pada kecepatan aliran, volume suatu ruang, perbedaan tekanan, temperature serta tergantung aplikasinya. Untuk jenis tertentu, seperti flowmeter coriolis menggunakan tenaga hasil osilasi dan frekuensi yang ditransformasikan ke massa. Yang pertama dikenal adalah […]
Jenis Industri Yang Menggunakan Flow Meter

Proses Produksi Industri Membutuhkan Flow Meter Flow meter adalah salah satu jenis utama instrumen dan perangkat otomasi proses. Ini banyak digunakan dalam metalurgi, tenaga listrik, batubara, industri kimia, minyak bumi, transportasi, konstruksi, tekstil, makanan, obat-obatan, pertanian, perlindungan lingkungan dan kehidupan sehari-hari masyarakat Ini adalah alat penting untuk mengembangkan produksi industri dan pertanian, menghemat energi, meningkatkan […]
Fuel Consumption Untuk Mengetahui Jumlah Konsumsi Bahan Bakar Pada Kapal

Fuel Consumption adalah system untuk mengukur jumlah Fuel Oil sebenarnya yang dibutuhkan mesin diesel. Pada mesin diesel jumlah bahan bakar sebenarnya adalah bahan bakar yang mengalir ke mesin dikurangi yang kembali ke tangki penampungan. Komponen Fuel Consumption Berikut ini adalah komponen-komponen dari Fuel Consumption Baca Juga: Definisi, Perhitungan, dan Faktor yang mempengaruhi Kapilaritas Fuel […]
